Salah satu mobil city car terbaik saat ini adalah Daihatsu Sirion. Mobil ini menawarkan desain ekterior lebih stylish dan sporty, serta dipadukan dengan sistem keamanan terbaik saat ini. Sebagai contohnya adalah hadirnya fitur Dual SRS Air Bag yang memberikan perlindungan dan keamanan maksimum bagi pengendara mobil Daihatsu Sirion. Selain itu, harganya juga relatif terjangkau, karena dipasarkan dengan harga kurang 200 Juta Rupiah, sehingga lebih terjangkau bagi pecinta otomotif ditanah air.
Untuk membuat Anda lebih yakin, kami juga menyediakan alat simulasi kredit agar Anda bisa merencanakan kredit kendaraan Anda bersama kami. Dengan adanya alat simulasi kredit ini, Anda akan mengetahui jumlah uang muka dan angsuran (cicilan) tiap bulannya.
*Perhitungan simulasi ini tidak bersifat mengikat dan dapat berbeda dengan perhitungan di setiap dealer.